Sacramento Kings Dijual Rp 5,2 Triliun
Sabtu, 01 Juni 2013 – 14:43 WIB
Ranadive tentu bukan nama baru di NBA. Sebelumnya, dia adalah pemilik saham minoritas di Warriors. Dengan proporsi yang lebih besar, Ranadive kini memiliki pengaruh yang jauh leih kuat dalam menentukan kebijakan klub.
Baca Juga:
“Walikota dan kepemimpinan grup harus layak mendapatkan apresiasi karena usaha tak kenal lelah mereka dalam mempertahankan Kings tetap di Sacramento. Kami mengucapkan terima kasih atas kerja sama keluarga Maloof. Karena usaha mereka, tim ini menjadi salah satu yang memiliki fans loyal di NBA,” terang Ranadive.
Keluarga Maloof dan Walikota Kevin Johnson memang menjadi penyelamat warga Sacramento yang ingin tetap memiliki klub basket. Sebelumnya, mereka menolak tawaran Chris Hansen sebesar Rp 6,1 triliun. Jumlah yang jauh lebih besar tersebut ditolak karena Kings akan dipindahkan ke Seattle. (jos/jpnn)
SACRAMENTO - Kabar gembira untuk para pendukung Sacramento Kings. Mereka tetap akan bisa menyaksikan kiprah Kings di Sacramento. Itu terjadi setelah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hasil Practice MotoGP Barcelona, Top 10 Langsung ke Kualifikasi Utama
- Timnas Indonesia vs Jepang: Samurai Biru Melukai Garuda
- Susunan Pemain Indonesia vs Jepang: Sayuri dan Ridho jadi Starter
- Hasil FP1 MotoGP Barcelona Mengejutkan, Bukan Martin atau Pecco Paling Kencang
- Petuah Marc Klok kepada Timnas Indonesia saat Menghadapi Jepang
- Indonesia vs Jepang: Begini Prediksi Pelatih Persib Bojan Hodak