Sadis! Ini Kronologi Penembakan Christina Grimmie
Minggu, 12 Juni 2016 – 05:25 WIB
02.49
Kepolisian menyatakan bahwa Grimmie meninggal.
*waktu setempat
Tentang Christina Grimmie
-Mulai membuka akun zeldaxlove64 Christina Grimmie di YouTube pada 2009. Dia telah mengunggah 216 video dan mempunyai 3,16 juta pengikut.
-Membuka dua tur konser Selena Gomez di Amerika Utara pada 2011 (We Own The Night Tour bersama band The Scene) dan 2012 (Stars Dance Tour).
-Sebelum mengikuti The Voice, Grimmie telah memiliki dua album. Yakni, Find Me dan With Love.
-Setelah The Voice, dia merilis album Side A pada Februari 2016. Rencananya, album berisi empat lagu itu disambung dengan Side B.
FLORIDA – Peraih posisi ketiga The Voice 2014, Christina Grimmie (22) ditembak pascakonser di Teater Plaza Live, Orlando, Florida, Jumat
BERITA TERKAIT
- Bertemu PM Pakistan, Prabowo Bahas Peningkatan Kerja Sama Ekonomi dan Perdagangan
- 13 Orang Tewas dalam Kecelakaan Kapal di India Bagian Barat
- Demi Perdamaian, Negara Tetangga Minta Ukraina Ikhlaskan Wilayahnya Dicaplok Rusia
- Bertemu Paus Fransiskus, Arsjad Rasjid Bawa Misi Kemanusiaan
- Beginilah Cara Iran Merekrut Warga Israel Jadi Mata-Matanya
- Hmmm... Puluhan Warga Yahudi Israel Mau Jadi Mata-Mata Iran