Safari Politik Jelang Pilgub Sulsel, PDIP Lamar Nurdin Abdullah
Sabtu, 27 Mei 2017 – 20:23 WIB

Nurdin Abdullah menerima tamu dari PDIP Sulsel, Jumat 26 Mei 2017. Foto Fajar Online/JPNN.com
Dari PDIP Sulsel sendiri hadir diantaranya, Sekretaris PDIP Sulsel Rudy Pieter Goni, dan beberapa Wakil Ketua salah satunya Husain Djunaid. Nampak proses lamaran berlangsung dengan lancar dan penuh keakraban. (taq/awa/jpnn)
Dewan Pimpinan Daerah Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan Sulawesi Selatan menggelar safari politik menjelang Pemilihan Gubernur Sulsel 2018. Langkah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Tim Hukum DIA Bakal Bongkar Dugaan 1,6 Juta Tanda Tangan Palsu di Pilgub Sulsel
- Pilgub Sulsel: Pendukung Paslon Bentrok, Polisi Terluka
- Pendukung Paslon Ricuh di Dekat Lokasi Debat Pilgub Sulsel, Brimob Terluka
- Terus Bergerak, Tim Dozer Pasang 3.059 Spanduk Andalan Hati di Seluruh Desa se-Sulsel
- Pilgub Sulsel: Elektabilitas Andi Sudirman Sulaiman Tertinggi, Pengamat Ungkap Hal Ini
- PDIP Sulsel Harap Pilkada 2024 Tidak Diwarnai Intervensi Kekuasaan