Safrudiningsih: Penanaman Karakter Anak Melalui Dongeng Sangat Efektif
Rabu, 01 Januari 2020 – 14:33 WIB

Pegiat dongeng yang juga dosen salah satu perguruan tinggi swasta di Jakarta, Safrudiningsih ketika menjadi pembicara Seminar Keluarga bertema “Membentuk Karakter Anak Melalui Dongeng” di Jakarta, Minggu (29/12). Foto: Dokpri
Rumah Keluarga Indonesia (RKI) Wilayah Jakarta Utara dalam meuwujudkan ketahanan keluarga Indonesia yang kokoh, harmonis, dan berkualitas memiliki 8 program unggulan yakni pembekalan pranikah, harmonisasi suami-istri, pendidikan orang tua dan anak, sahabat anak dan keluarga, konseling dan advokasi, pos ekonomi keluarga, pembinaan lansia, dan pendidikan politik.(fri/jpnn)
Selain melalui pendidikan resmi di sekolah, sesungguhnya pendidikan karakter dapat juga dilakukan melalui kegiatan informal seperti mendongeng.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Merawat Karakter Anak di Panti Asuhan
- Perankan Sosok Janda, Titi Kamal Harus Menyendiri Demi Mendalami Karakter
- Kapan Seorang Anak Mulai Memiliki Cita-Cita?
- Pendidikan Karakter dan Multikultur: Landasan Pembangunan Bangsa yang Tangguh
- PM Toh Mengajarkan Teknik Mendongeng di TBM Bukit Bukit Duri Bercerita
- Amanda Manopo Sempat Terbebani Menghidupkan Karakter Ning di Film Kupu Kupu Kertas