Sah Gelar MotoGP Indonesia, Syarat Utama Mulai Dipenuhi
Sabtu, 23 Februari 2019 – 13:48 WIB
Sementara itu, kelengkapan lain seperti hospitality yang menjadi syarat mutlak juga tengah dipersiapkan pihak ITDC.
Terkait permasalahan hotel tempat para tamu menginap, Abdulbar mengaku tidak menjadi alasan yang memberatkan. kendati MotoGp bisa menyedot jutaan orang datang.
"Kita lihat saja Thailand, sirkuitnya punya jarak dari Kota Bangkok hingga 500 kilometer yang jauh dari perhotelan, dan ternyata bisa terselenggara," imbuh dia.
“Meskipun ketersediaan hotel di Mandalika belum memadai. Kita masih mending dan saya jawab kalau kita punya hotel di Nusa Dua Bali, hanya 30 menit naik pesawat. Bahkan di KLU, Mataram dan banyak lainya," tandas Abdulbar. (mg8/jpnn)
Indonesia sudah meneken menjadi penyelenggaraan MotoGP dengan Dorna Sport SL, dengan durasi selama 3 tahun yang akan dilangsungkan di Mandalika, NTB. Seluruh persyaratan utama penyelenggaraan MotoGP mulai disipakan secara baik dari ITDC.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- MotoGP 2025: Suksesor Marc Marquez di Gresini Racing Mematok Target Tinggi
- Federal Oil Berharap Gresini Racing Tetap Moncer Pada MotoGP 2025
- Kunci Gelar Juara Dunia MotoGP 2024, Jorge Martin Mengaku Terguncang
- Ini Makna Logo Baru MotoGP
- Juara MotoGP 2024, Jorge Martin Ikuti Rekor Spesial Valentino Rossi
- Klasemen Akhir MotoGP 2024 dan Rapor Martin si Juara Dunia