Sahabat Ganjar Sambangi Ponpes Ujang Bustomi Demi Pertebal Dukungan di Pilpres 2024
Senin, 14 Maret 2022 – 21:45 WIB
Selain bersilaturahmi, sukarelawan Sahabat Ganjar juga membagikan sembako dan kaus kepada warga hingga melariskan jualan pedagang di beberapa kota dan kabupaten di Jawa Barat.
Menurut Gus Nahib, terdapat ribuan paket sembako yang akan dibagikan oleh setiap DPC Sahabat Ganjar kepada masyarakat sembari memanfaatkan aplikasi yang hanya dimiliki oleh Sahabat Ganjar.
"Harapan saya untuk Sahabat Ganjar ke depan supaya segala sesuatu dipersiapkan, baik tenaga ataupun material untuk mengantar Pak Ganjar menjadi Presiden di tahun 2024," tutup Gus Nahib. (ast/fat/jpnn)
Sukarelawan Sahabat Ganjar terus bergerak menyambut Pilpres 2024 dengan menyambangi Ponpes Ujang Bustomi di Cirebon. Ini agendanya.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Prabowo Usul Pemilihan Kepala Daerah Kembali ke DPRD, Ganjar: Ojo Kesusu
- Ganjar Bilang Begini soal Kemenangan Pram-Doel di Jakarta
- Pram-Rano Menang di Pilkada Jakarta 2024, Ganjar Pranowo Bilang Begini
- Jadi Ketum KAGAMA, Basuki Hadimuljono Berkomitmen Lanjutkan Program Ganjar Pranowo
- Kagama Menggelar Munas XIV, Ini Agendanya
- Maruarar Sirait Nilai Pemilih Anies & Ganjar juga Yakin kepada Kepemimpinan Prabowo