Sahabat Sandi di Malang Bagikan Voucer BBM Murah untuk Para Ojol
Senin, 09 Januari 2023 – 10:42 WIB

Sahabat Sandi membagikan ratusan voucer bahan bakar Pertalite kepada pengemudi ojek online (ojol). Foto dok Sahabat Sandi
Wawan berharap, Sandiaga bisa menyampaikan keluhan para ojol kepada pemerintah.
"Harapannya dapat terus dilakukan setiap bulan dan Pak Sandi bisa menyampaikan keluhan kami para ojol untuk menurunkan harga bensin Pertalite seperti bensin nonsubsidi," serunya.(chi/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Ada ratusan pengemudi ojek online (ojol) yang mendapat bantuan subsidi dari Sahabat Sandi.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Soal Ojol dapat BHR Rp 50 Ribu, Wamenaker Merespons Begini, Keras
- Menjelang Lebaran, Pak OSO & Kader Hanura Bagikan Ribuan Paket Sembako ke Warga
- 44 Mitra Ojol di Jateng Kaget Cuma Dapat BHR Rp 50 Ribu
- Driver Ojol Protes Dapat Bonus Rp50 Ribu, Wamenaker: Mereka Cuma Pekerja Sambilan
- Kurangi Kepadatan di SPBU Rest Area Saat Arus Mudik, Pertamina Sebar 57 Modular
- ISACA Indonesia Lantik Pengurus Baru 2025-2027 di Annual General Meeting 2025