Said Aqil Jamin Pesantren NU Bersih dari Radikalisme
Kamis, 23 Desember 2021 – 14:02 WIB

Kiai Said Aqil Siraj menegaskan pesantren-pesantren NU bebas dari kontaminasi radikalisme. Foto: Kenny Kurnia Putra/JPNN.com
Dia mengampanyekan lembaga-lembaga pendidikan di lingkungan NU untuk membangun daya kritis generasi muda dalam mencerna informasi di dunia maya.
"Sebab radikalisme banyak menyusup melalui dunia pendidikan," lanjutnya.
Tak hanya itu, Kiai Said berharap agar Kemenkominfo dengan tegas menutup situs penyebar radikalisme.
"Karena dari sinilah akar paham yang menyuburkan aksi terorisme," tegas dia.
Kiai Said Aqil Siraj menegaskan pesantren-pesantren NU bebas dari kontaminasi radikalisme.
BERITA TERKAIT
- Makna Idulfitri 1446 Hijriah: Momen Kebersamaan, dan Berbagi
- Danone Menjalin Kemitraan Strategis dengan PBNU
- Hadir Temani Perjalanan Spiritual Ramadan, AQUA Dukung Pesantren Kilat Narasi 2025
- Digelar Serentak, Khataman Al-Qur’an NU Global Akan Menggema di Seluruh Dunia, Targetkan Rekor MURI
- Akademisi: Sebagian WNI di Suriah Layak Mendapat Kesempatan Kedua
- Rustini Muhaimin Menggelar Bakti Sosial saat Bersafari Ramadan ke Gunungkidul