Saingi Warteg, Warjak Jadi Inovasi Warung Nasi Kekinian
Rabu, 24 Januari 2018 – 21:25 WIB
Pemesanan makanan dapat dilakukan mitra maksimal pukul 2 sore, satu hari sebelum makanan disiapkan. Pada hari H mitra dapat menjemput pesanan ke kantor pusat dari jam 4 subuh hingga jam 7 pagi. Setiap gerai Warjak menawarkan menu-menu makan berat ala warteg untuk konsumen. Harga makanan di Warjak berkisar Rp 9.000-Rp 13.000 per porsi.
Martin menuturkan, dari penjualan makanan ala warteg ini, mitra bisa mendapat keuntungan 50%-60% dari harga beli. Berdasarkan perhitungan Martin, mitra diharapkan dapat jual 60-65 porsi per hari. Dengan demikian, mitra bisa meraup omzet Rp 900.000-Rp 1 juta per hari. Mitra diharapkan balik modal dalam 1 – 2 bulan.(mg7/jpnn)
Kehadiran warung Jakarta (warjak) menjadi alternatif masyarakat yang ingin makan dengan harga murah namun terjamin mutu makanan dan kebersihannya.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- 2 Koleksi Panel Dinding Rumah Bergaya Alami Diluncurkan
- Jutaan Ton Sampah Plastik Cemari Lingkungan, Kondisi TPA Mengkhawatirkan
- Hadirkan Kesegaran Sehat, Healthy Drink Pikat Pengunjung BFA Surabaya
- Kata Pakar soal BPA pada Galon Polikarbonat, Mitos atau Fakta?
- Majukan Brand Lokal Indonesia Melalui Panggung Hybrid Fashion Show
- Herbalife Kampanyekan Pentingnya Asupan Protein, Dorong Hidup Sehat