Saingi Yamaha X-Ride, MPM Luncurkan BeAT Street
Rabu, 16 November 2016 – 12:43 WIB

Ilustrasi. Foto: MPM
BeAT Pop menarget anak muda belia dan BeAT eSP bagi anak muda yang suka tampil kasual.
’’BeAT Street ini khusus untuk anak muda gaul yang energik,’’ ujarnya.
BeAT Street diharapkan mendorong penjualan BeAT yang menyumbang kontribusi terbesar terhadap penjualan motor matik Honda.
’’Kalau dipetakan, BeAT sekitar 45 persen, Vario 40 persen, lalu Scoopy sepuluh persen,’’ ujar Dendy.
Sekitar 85 persen pangsa pasar Honda merupakan sepeda motor matik.
BeAT Street ditargetkan paling tidak dapat menyumbang 1–2 persen pangsa pasar sampai akhir tahun ini. (agf/c17/noe/jos/jpnn)
SURABAYA – Mitra Pinasthika Mulia (MPM) meluncurkan Honda All New BeAT Street eSP. Varian yang menarget anak muda energik itu dirilis di Atrium
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Resmi Melantai di Bursa, MR. D.I.Y. Raih Dana Segar Rp 4,15 Triliun
- Vietjet Gandeng Xanh SM Mewujudkan Transportasi Hijau dan Pariwisata
- ASABRI Raih Predikat Informatif dalam KIP 2024
- Penyesuaian Tarif PPN 12% Mendorong Pertumbuhan Ekonomi Rakyat
- Begini Cara KAI Logistik Dukung Kemandirian UMKM Difabel
- Rupiah Melemah Karena Penggeledahan di BI? Misbakhun Angkat Suara