Saipul Jamil Curigai Kondisi Mobil
Anas Kirim Karangan Bunga untuk Virgi
Selasa, 06 September 2011 – 08:39 WIB

Saipul Jamil Curigai Kondisi Mobil
Begitu mendengar kabar kecelakaan Virgi lewat twitter sekitar pukul 15.00, Anas yang sedang berlebaran di kampung halamannya di Blitar, langsung menelepon Cecep untuk memastikan kebenaran kabar tersebut. "Setelah pasri, Pak Anas terkejut. Ia mengaku sangat kehilangan dan berduka," paparnya.
Bukan hanya itu, lanjut Cecep, Anas juga mempertanyakan awal keterlibatan Virgi di partai. "Intinya Pak Anas merasa kehilangan sekali dan diusahakan beliau akan melayat almarhumah, insya Allah," ujarnya.
Sedangkan bagi Partai Demokrat Cimahi, Virgi merupakan aset partai yang potensial. Almarhumah aktif di partai sejak 2006 hingga kini. Dia salah seorang pengurus partai paling muda yang mewakili kaum hawa. Almarhumah merupakan politisi muda, enerjik, dan mau kerja keras.
"Tentu kami sangat terkejut dan berduka atas kejadian ini. Selama aktif di partai, almarhumah dikenal supel, mau kerja, dan loyal terhadap tugas," kenangnya.
BANDUNG -- Ada unek-unek yang terpendam dalam benak Saipul Jamil, sesaat sebelum kepergian istri tercintanya, Virginia Anggraeni van Dappereen (21),
BERITA TERKAIT
- Wow, Rose BLACKPINK Masuk Daftar 100 Tokoh Paling Berpengaruh 2025 TIME
- Revelino Mengaku Ayah Biologis Anak Lisa Mariana, Begini Respons Pihak Ridwan Kamil
- Terungkap, Ini Alasan Ridwan Kamil Baru Melaporkan Lisa Mariana ke Polisi
- Disebut Sebagai Istri Durhaka, Paula Verhoeven: Saya Manusia Biasa...
- Inul Daratista Ungkap Kenangan dan Pesan Tidak Terlupakan dari Titiek Puspa
- 3 Berita Artis Terheboh: Ridwan Kamil Laporkan Lisa Mariana, Paula Verhoeven Difitnah