Saipul Jamil Tak Sabar Manggung Lagi
Selasa, 22 Januari 2019 – 08:19 WIB
"Doain yang terbaik aja. Sudah banyak juga program untuk menyambut kembalinya Saipul," tukasnya.
Diketahui, Saipul Jamil batal bebas tahun ini lantaran Mahkamah Agung menolak PK yang diajukan mantan suami Dewi Perssik itu. (jpc/jpnn)
Pedangdut Saipul Jamil sudah tak sabar manggung lagi. Setelah bebas dari penjara nanti, dia berencana akan langsung menyapa penggemarnya.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Polisi Buka Posko Pengaduan Soal Pelecehan Seksual di Panti Asuhan Darussalam
- Terbukti Bersalah, Plt Kadis UMKM Muba Ditetapkan Tersangka Atas Kasus Pelecehan Seksual
- Kembali Diterpa Isu Melakukan Pelecehan Sesama Jenis, Saipul Jamil Berkomentar Begini di Medsos
- Saipul Jamil Kembali Jadi Perbincangan, Ini Sebabnya
- Dikabarkan Hamil Anak Saipul Jamil, Lina Mukherjee Bereaksi Begini
- Benarkah Lina Mukherjee Hamil Anak Saipul Jamil? Begini Penjelasan Kalapas