Saking Akrabnya, TNI dan Tentara Malaysia Sudah Bisa "Menangis"
Rabu, 04 November 2015 – 18:12 WIB

TERKENAL AKUR: Poskotis Gabma Entikong di perbatasan. Para prajurit dikedua negara kerap melakukan aktivitas bersama. FOTO: JAWA POS
Alhasil, saat kondisi politik kedua negara memanas sekalipun, suasana di pos yang berjarak 314 kilometer dari Pontianak tersebut tetap sejuk.
Prajurit TNI Sersan Satu (Sertu) Marwan yang sudah bertugas 2 tahun di Entikong mengaku sangat terharu jika harus berpisah dengan anggota TDM yang sudah menjalani tugas bersama-sama.
Kata dia, di pos tersebut, tangis perpisahan merupakan hal yang biasa. ”Karena baru tugas beberapa bulan di sini, pisah lagi,” tuturnya. (fol/ttg/mas)
KOMANDAN Poskotis Gabma Entikong, di Kalimantan Barat Letkol Infanteri Marsana mengatakan, keakraban antara TNI dan Tentera Diraja Malaysia (TDM)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dituduh Menelantarkan Anak & Istri, Bambang Wuragil Merespons Begini
- Mbak Ita & Suami Jalani Sidang Perdana Kasus Dugaan Suap Proyek di Semarang
- Iskandar Ditangkap Polisi di Ogan Ilir, Ini Kasusnya
- Kawasan Hutan Lindung TNTN Terbakar, Diduga Akibat Pembukaan Lahan Ilegal
- Pembangunan Sekolah Rakyat di Kota Bandung Terkendala Lahan
- Hari Kartini, Pramono Gratiskan Pengurusan SIM untuk ASN dan Wartawan Perempuan