Saking Cintanya dengan Tanah Air, Ulama Bertaraf Internasional Ini Sampai Rela Berjihad
Selasa, 26 April 2022 – 04:19 WIB
Selain itu, Peneliti Islam Nusantara itu juga menegaskan mempelajari agama perlu guru yang sanad keilmuannya yang jelas. Menurut dia, tidak boleh belajar agama dengan sembarangan, dikhawatirkan akan salah menafsirkan ilmu.
“Belajar agama tidak punya gurunya itu berbahaya. Mendalami agama tidak sembarangan karena sumbernya tidak jelas, nanti mempermainkan agama bahkan bisa keliru dalam menafsirkan atau memahami agama. Apalagi kalau mengajarkannya kepada orang lain,” tutur Ahmad Baso. (tan/jpnn)
Syekh Nawawi Banten mengajarkan kepada umat Islam untuk mecintai tanah air dan memiliki keilmuan dari sanad yang jelas.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Pakar Politik Menyamakan Jokowi dengan Pembunuh Berdarah Dingin, Ini Sebabnya
- Hasto PDIP: Bu Megawati Mencoblos di Kebagusan bareng Keluarga
- Pengamat Heran PDIP Protes Mega Ada di Stiker 'Mau Dipimpin Siapa?'
- Hasto PDIP Nilai Prabowo Sosok Kesatria, Lalu Menyindir Jokowi
- Hasto Bakal Kirim Buku Pak Sabam Biar Ara Sirait Melakukan Perenungan
- Tuduh Ara Bermain SARA di Pilkada Jakarta, PDIP Bakal Tempuh Langkah Hukum