Saking Rendahnya, Jembatan di Melbourne Ini Telah Makan Korban Sejak 1929

Sopir bus dan 14 penumpang berhasil diselamatkan dari puing-puing, 11 di antaranya dibawa ke rumah sakit.
Sehari setelah kecelakaan bus, Patrick dari wilayah Epping menghubungi sebuah stasiun radio dan mengatakan, ia melihat kendaraan lain menghantam jembatan itu - 87 tahun yang lalu.
"Saya ada di sana pada tahun 1929 ... dan sebuah truk terjebak di bawah jembatan itu," katanya kepada sang penyiar.
Patrick, saat itu berusia tujuh tahun, menyarankan adanya tindakan yang bisa membebaskan truk.
"Saya berkata kepada mereka 'mengapa Anda tak melepaslan ban-nya'," kenangnya, seraya menambahkan bahwa ban karet truk masih baru pada saat itu.
Jembatan seringkali dihantam pada era 1970an
Seorang warga bernama Tony di Blackburn mengatakan, ia dulunya mengelola bisnis penyewaan kendaraan di selatan Melbourne pada tahun 1970-an.
Ia mengatakan, jembatan itu sudah menjadi masalah, dengan lima atau enam truk yang disewa dari kantornya menabrak jembatan itu setiap tahun.
Rabu (27/4) adalah hari yang sibuk untuk Tom Waller, pendiri situs ‘How Many Days Since Montague Street Bridge Has Been Hit’ (Berapa
- Paus Fransiskus, Pemimpin Gereja Katolik yang Reformis, Meninggal Dunia pada Usia 88 tahun
- Dunia Hari Ini: PM Australia Sebut Rencana Militer Rusia di Indonesia sebagai 'Propaganda'
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia