Sakit Aneh, TKI Telantar 7 Bulan di Rumah Sakit Hongkong
Rabu, 02 November 2011 – 10:44 WIB

Sakit Aneh, TKI Telantar 7 Bulan di Rumah Sakit Hongkong
Disebutkan, Muntatik adalah Buruh Migran Indonesia (BMI) yang memiliki dua orang anak dan bercerai dengan suaminya. Sempat ada kabar bahwa Muntatik kembali menikah siri dengan mantan suaminya itu saat pulang ke Indonesia sebelum dia kembali ke Hongkong.
Baca Juga:
"Pihak rumah sakit juga sempat meminta KJRI untuk memulangkan Muntatik. Tapi sampai sekarang, Muntatik belum dipulangkan. Padahal pada 11 Oktober 2011 lalu, Muntatik sudah genap 7 bulan lebih di rumah sakit," kata Choisidah lagi.
Para sahabatnya dari BMI Hongkong berharap pemerintah dan DPR RI lebih memperhatikan nasib para TKI di Hongkong, termasuk memulangkan Muntatik yang terlantar di RS Prince of Wales, Hongkong.(fuz/jpnn)
JAKARTA - Seorang TKI asal Kendal, Jawa Tengah, Muntatik dikabarkan menderita penyakit aneh di Hongkong sejak 7 bulan lalu. Muntatik, disebut-sebut
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kapan Pengangkatan PPPK Paruh Waktu? Kepala BKN Menjawab
- Diperiksa KPK, Windy Idol: Saya Punya Keluarga dan Pekerjaan Rusak Semua
- Berbelasungkawa Meninggalnya Paus Fransiskus, Hasto: Beliau Tokoh Perdamaian Dunia
- Pemda Ogah Usulkan Pengangkatan PPPK Paruh Waktu, BKN Pastikan NIP Tidak Diterbitkan
- KSBSI Pastikan Aksi May Day Bakal Berlangsung Damai Meski Suarakan Upah Bermasalah
- Ketum GP Ansor: Ganggu Ketahanan Pangan, Hadapi Banser Patriot!