Sakit Kepala Bisa Jadi Tanda Penyakit Serius

jpnn.com - SAKIT kepala mungkin penyakit yang remeh, tapi jangan disepelekan. Sebab bisa saja sakit kepala yang dialami merupakan tanda ada penyakit serius yang mengancam tubuh. Misalnya, meningitis atau pendarahan otak yang membutuhkan perhatian medis.
Jadi, jika Anda sering mengalami sakit kepala, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan.
1. Penyebab
Tiga dari empat sakit kepala disebabkan oleh ketegangan di kulit kepala dan otot leher sebagai akibat dari stres. Ketegangan kepala cenderung sering terjadi sehingga menyebabkan rasa nyeri, utamanya di bagian depan dan belakang kepala. Akibatnya kepala terasa sakit seperti dibebat kain dengan ketat.
Sakit kepala umumnya juga disebabkan karena kebanyakan minum alkohol, makan yang tidak teratur, perjalanan panjang, suara berisik, udara yang terasa sesak, cuaca yang tidak bersahabat, terlalu banyak tidur, terlalu gembira, demam, sinusitis, atau karena sakit gigi.
Sedangkan sakit kepala dikategorikan sebagai migrain jika hanya dirasakan di satu sisi kepala, di mana gejalanya antara lain mata yang terasa sakit. Mual juga bisa menjadi salah satu gejala yang menyertai serangan migrain.
2. Sakit kepala yang butuh pengobatan
SAKIT kepala mungkin penyakit yang remeh, tapi jangan disepelekan. Sebab bisa saja sakit kepala yang dialami merupakan tanda ada penyakit serius
- Dukung Industri Game Indonesia, BINUS University Gelar Jakarta GameFest 2025
- Cegah Baby Blues hingga Depresi Pasca-persalinan, Ibu Butuh Pampering
- Remaja Pembaharu Ashoka Tawarkan Solusi Kreatif Bagi Masalah Sosial dan Lingkungan
- Sentuhan Rasa Peranakan dari Batam Kini Hadir di Gading Serpong
- Hilangkan Bekas Jerawat dengan Menggunakan 3 Masker Alami Ini
- 3 Manfaat Jeruk, Baik untuk Menjaga Kesehatan Otak