Sakit-Sakitan, PM PNG Mundur
Rabu, 29 Juni 2011 – 14:11 WIB

Sakit-Sakitan, PM PNG Mundur
Untuk sementara, wakil Somare, Sam Abal, akan bertindak sebagai pejabat sementara (pjs) PM. Tetapi, nama Abal tercoreng karena skandal. Anak adopsinya didakwa terlibat pembunuhan bulan ini menyusul penemuan mayat seorang pelayan dengan kondisi leher tergorok di rumah sang politikus.
Apakah Abal nantinya akan menjabat PM penuh? ’’Proses politik yang akan menentukan,’’ jawab juru bicara Arthur. Saat ini, parlemen PNG sedang reses hingga Agustus nanti. Pemilu diperkirakan baru akan berlangsung pertengahan tahun depan. (AFP/dwi)
SYDNEY – Negeri tetangga Indonesia di sebelah Papua bakal berganti kepala pemerintahan. Setelah cukup lama berkuasa di negerinya, Perdana Menteri
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ini Layanan Medis Bedah Robotik Canggih di Pantai Hospital Ayer Keroh
- Mimpi Berkuasa Lagi, Donald Trump versi Amerika Selatan Malah Terjerat Kasus Kudeta
- Pesawat Delta Airlines Jatuh saat Mendarat di Toronto, Belasan Orang Terluka
- Ramadan Sebentar Lagi, Arab Saudi Kembali Siapkan Paket Bantuan untuk Indonesia
- Kabar Gembira, Hamas Siap Menyerahkan Kendali atas Gaza
- Rabi Yahudi Sebut Trump Dipilih Tuhan untuk Tegakkan Keadilan & Memerangi Islam Radikal