Saksi Kubu Habib Rizieq: Saya Melihat dengan Mata Kepala Sendiri
Kamis, 07 Januari 2021 – 14:11 WIB

Suasana sidang keempat praperadilan Habib Rizieq Shihab di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan, Kamis (7/1). Foto: Fransiskus Adryanto Pratama/JPNN
Kuasa hukum dari pihak termohon, Kombes Hengki menjelaskan kembali perihal jawaban saksi soal adanya penjagaan aparat keamanan saat acara berlangsung. Lalu, menanyakan apakah benar melihat dengan langsung acara itu.
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Qodir pun mengiyakan, "Yang pasti saya melihat dengan mata kepala saya sendiri. Dia (polisi) menjaga, dia pakai microphone, sebagian besar juga," jawabnya.
Selanjutnya, kuasa hukum Polda Metro Jaya menanyakan kepada saksi perihal isi ceramah dari Habib Rizieq. Namun, saksi tak menjawabnya inti pertanyaan.
"Itu kan acara Maulid. Saya lihat pembacaan Maulid, kalau untuk ceramah," kata Qodir. (cr3/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Berikut ini keterangan saksi pada sidang praperadilan Habib Rizieq Shihab di PN Jakarta Selatan, Kamis (7/1)
Redaktur & Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
BERITA TERKAIT
- KPK Absen, PN Jaksel Tunda Sidang Praperadilan Staf Hasto
- Kesaksian Kusnadi Tepis Tuduhan KPK soal Hasto Sembunyi di PTIK saat Ada OTT Suap
- KPK tak Hadir, PN Jaksel Tunda Sidang Praperadilan Hasto Kristiyanto
- Berdiri di Depan Massa Reuni Akbar PA 212, Habib Rizieq Menyampaikan Pesan, Lantang
- DPR Minta Kejaksaan Profesional di Sidang Praperadilan Tom Lembong
- Sidang Perdana Praperadilan Tom Lembong Digelar Hari Ini di PN Jaksel