Saksi Sebut Perusahaan Setnov Ikut Tender Proyek e-KTP

Saksi Sebut Perusahaan Setnov Ikut Tender Proyek e-KTP
Ketua DPR Setya Novanto di Pengadilan Tipikor Jakarta, Kamis (6/4) sebagai saksi persidangan perkara korupsi e-KTP. Foto: Ricardo/JPNN.Com

Untuk diketahui, pengusaha Andi Narogong pernah mengumpulkan sepuluh pengusaha dan pihak Kemendagri serta tim teknis proyek e-KTP di ruko miliknya di daerah Fatmawati, Jakarta Selatan pada kurun waktu 2010. Pertemuan itu bertujuan untuk menyiapkan desain proyek e-KTP.

Selanjutnya pihak yang berkumpul itu disebut dengan Tim Fatmawati.  Andi lantas membentuk tiga konsorsium. Yakni, konsorsium Percetakan Negara Republik Indonesia (PNRI), konsorsium Astragraphia, dan konsorsium Murakabi.

Dua konsorsium dibentuk sebagai pendamping PNRI. Lelang kemudian diatur untuk memenangkan konsorsium PNRI.(put/jpg)


Jaksa penuntut umum (JPU) dari Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menghadirkan saksi bernama Wirawan Tanzil pada persidangan atas Irman dan Sugiharto


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News