Saksikan! Ada 1.000 Ciuman untuk Bupati Talaud di Festival Pulau Sara
Dua buah air terjun yang saling berhadapan ini tak tinggi, masing-masing hanya setinggi lima meter. Kedua air terjun ini jatuh di antara bebatuan dan aliran airnya bertemu di satu titik, lalu mengalir bersama menuruni anak sungai. Sementara, Desa Bannada ditetapkan sebagai desa adat karena kearifan lokal kerajaan Talaud atau Porodisa yang tetap terjaga hingga saat ini.
Menteri Pariwisata Arief Yahya menjelaskan, cross border tourism di Talaud sangat potensial. Goalnya bisa diarahkan ke crossborder area yang semakin hidup dan menjadi destinasi yang ramai dikunjungi wisatawan mancanegara (wisman).
“Silakan belajar dari banyak negara di Eropa yang maju karena crossborder. Prancis dan Spanyol hebat mengelola crossborder tourism sebagai sebagai pendulang devisa. Malaysia juga, untuk market travellers Singapore. Talaud juga bisa sama. Masyarakat di sana juga harus mendapatkan benefit dengan lebih banyak event, sehingga banyak orang berdatangan," ujar Menpar Arief Yahya.(adv/jpnn)
Festival Pulau Sara yang digelar 2 Juli mendatang bakal berlangsung spektakuler mengisi serangkaian festival crossborder. Silakan kosongkan jadwal
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Peringatan Dini BMKG: Waspadai Gelombang Tinggi 4 Meter di Perairan Ini
- Sebegini Vonis Penjara Eks Bupati Talaud
- KPK Lelang Tas Mewah Milik Sri Wahyumi Manalip, Harganya Sebegini
- Dilelang, Jam Rolex Mantan Bupati Talaud Laku Rp 100 Juta Lebih
- NasDem Desak Mendagri Segera Lantik Bupati dan Wabup Talaud
- Daftar Jenis Barang dan Pulsa Penyebab Sri Wahyumi Masuk Penjara