Salah Menyimpan Makanan di Kulkas Bisa Sebabkan Keracunan

"Casserole panas akan menaikkan suhu di lemari es dan suhu adalah segalanya di lemari es. Ini cukup penting untuk menjaga makanan tetap di bawah 5 deraja Celcius," kemukanya.
Jangan cuci ayam atau telur
Mark mengatakan, sementara sayuran harus dicuci, ada beberapa makanan yang tidak disarankan untuk dicuci.
"Beberapa orang yang saya tahu, mereka mencuci unggas - mereka mencuci ayam mentah. Apa yang dilakukannya justru menyebarkan bakteri,” tuturnya.
Ia menyambung, "Daging mentah secara alamiah mengandung beberapa bakteri di dalamnya, dan itulah mengapa Anda memasaknya."
Telur juga tidak harus dicuci.
"Jika Anda memiliki ayam di rumah, saya akan menyarankan untuk membersihkan telurnya sebelum Anda menempatkan mereka di lemari es," usul Mark.
Ia berujar, "Pastikan membersihkan telur dengan cara sekering mungkin karena air bisa masuk melalui kulitnya."
Dewan Informasi Keamanan Pangan Australia memperkirakan, ada lebih dari 4 juta kasus keracunan makanan setiap tahunnya. Penyebabnya-pun ternyata
- Dunia Hari Ini: Vatikan Umumkan Tanggal Pemakaman Paus
- 'Nangis Senangis-nangisnya': Pengalaman Bernyanyi di Depan Paus Fransiskus
- Perjalanan Jorge Mario Bergoglio Menjadi Paus Fransiskus
- Paus Fransiskus, Pemimpin Gereja Katolik yang Reformis, Meninggal Dunia pada Usia 88 tahun
- Dunia Hari Ini: PM Australia Sebut Rencana Militer Rusia di Indonesia sebagai 'Propaganda'
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia