Salah Satu Pemain Maung Bandung akan Tergeser Konate

Apalagi sebut dia RD, masih memiliki kontrak dengan T-Team. Bahkan lanjut Umum, menurut informasi yang dia terima kontrak RD masih akan diperpanjang.
Dalam pertemuan hari ini itu, sebut Umuh, dirinya justru tertarik pada Konate. Mantan pemain Persib itu, akan kembali diolo untuk bisa tampil memperkuat Persib.
”Iya, rencananya memang besok (hari ini, Red.) kita akan bertemu dengan Konate. Semoga dengan pertemuan tersebut akan ada jalan dengan Konate,” katanya.
Konate sendiri masih memiliki kontrak dengan T-Team hingga Februari 2017, mendatang. Sebelumnya, Umuh meminta maaf jika salah pemain yang saat ini berada di tim Maung Bandung akan tergeser oleh Konate. Sedangkan untuk posisi pelatih, dia memastikan tidak akan ada perubahan.
“Djanur (sapaan akrab Djajang Nurjaman, Red) masih akan tetap dipertahankan,” tandasnya kembali.
Saat ini, pihaknya dengan pelatih telah bebenah di tim Maung Bandung untuk musim depan. Terlebih pada ISC 2016 putaran kedua, Maung Bandung tinggal menyisakan tiga laga. Terkait target, pihaknya masih memimpikan untuk Maung Bandung meraih gelar juara.
”Untuk target, minimalnya kita masuk lima besar. Persib kan juga punya gelar juara dan nama besar, minimalnya Persib harus berada di posisi lima besar,” pungkasnya. (nit/ign/ray/jpnn)
BANDUNG - Persib Bandung akan merekrut tujuh pemain untuk menghadapi musim depan. Salah satu nama yang santer terdengar direkrut tim berjuluk
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Cek Klasemen Final Four Proliga 2025: Jakarta LavAni Belum Terkalahkan
- Heri TMJ Juara Batulicin Open 2025, Raih Hadiah Biliar Terbesar di Indonesia
- Kelsey Robinson Masih Belum Bisa Bawa Electric PLN Raih Kemenangan
- Popsivo Polwan Menang, Cek Klasemen Final Four Proliga 2025
- Debut Manis HydroPlus Strikers & MilkLife Shakers Raih Runner-up di JSSL Singapore 7’s 2025
- Legenda Basket Indonesia Saling Sikut Menjelang IBL All Star 2025