Salah Satu Peternak Ayam Terbaik di Dunia Memecahkan Misteri Genetik Tubuhnya di Usia 50 Tahunan
Prosedur yang harus dilaluinya, seperti operasi, ditambah pemberian tablet testosteron sejak usia delapan tahun telah memunculkan masalah kesehatan dalam tubuh Rob, dan membuatnya dikucilkan dan dihina karena penampilannya yang berbeda.
Namun, Rob memiliki 'coping mechanism' atau strategi menghadapi masalah yang tidak biasa.
Di usianya yang keenam, pamannya memberikan sepasang ayam hutan, yang sangat memikat hatinya.
Ini menjadi permulaan dari 'passion' seumur hidupnya dan spesialisasinya dalam ayam Wyandotte Amerika.
Di usianya yang ke-66, Rob dinobatkan sebagai peternak ayam ketujuh terbaik di dunia, dan sudah berkeliling dunia untuk memamerkan kreasi genetik ayamnya yang penuh warna.
Rob tahu dirinya berbeda
Ayam menjadi teman terbaik Rob sejak belia.
Waktu usianya 23 tahun, ia pindah ke Tasmania untuk bekerja di sebuah perusahaan tambang dengan membawa 16 ekor ayamnya.
Selama tujuh bulan, ia tinggal di sebuah trailer di mana ia membangun kandang ayam bertingkat, hingga memukau para penambang lain.
Lahir dengan dua alat kelamin, Rob Wilson asal Australia tidak mengetahui perbedaan genetik dalam dirinya sampai menginjak usia 50-an
- Tampil Cantik di Premiere Wicked Australia, Marion Jola Dapat Wejangan dari Ariana Grande dan Cynthia Erivo
- Upaya Bantu Petani Indonesia Atasi Perubahan Iklim Mendapat Penghargaan
- Dunia Hari Ini: Tanggapan Israel Soal Surat Perintah Penangkapan PM Netanyahu
- Dunia Hari Ini: Warga Thailand yang Dituduh Bunuh 14 Orang Dijatuhi Dihukum Mati
- Biaya Hidup di Australia Makin Mahal, Sejumlah Sekolah Berikan Sarapan Gratis
- Rencana Australia Membatasi Jumlah Pelajar Internasional Belum Tentu Terwujud di Tahun Depan