Salahkan Hujan dan Tanah Hambalang

Salahkan Hujan dan Tanah Hambalang
INDAH: Lokasi Hambalang Sport Centre, 30 Mei 2012. Tanah di lokasi ini sempat ambrol dan mengakibatkan tiga bangunan rusak. Foto: Dhimas Ginanjar/Jawa Pos
"Nantinya masyarakat harus tahu peruntukan wilayah sekitar mereka untuk apa. Harus ada ketegasan peruntukan," tegasnya kepada Radar Bogor (Grup JPNN), kemarin.

Menurut Wasto, saat ini evaluasi masih dalam tahap pengkajian. Evaluasi akan menentukan apakah Perda Tata Ruang akan direvisi atau dilakukan penambahan muatan. Bahkan, jika perlu dewan akan merancang draf baru untuk mengganti perda lama.

"Semua lapisan masyarakat di luar Bogor pun harus tahu. Untuk apa ruang yang dimilikinya? Secepatnya kita evaluasi dan kaji. Apakah ini revisi atau perda baru atau hanya penambahan materi perda, kita lihat nanti," tukasnya. (ric)

BOGOR-Satu per satu misteri di balik megaproyek Pusat Pendidikan Pelatihan dan Sekolah Olahraga Nasional (P3SON) Bukit Hambalang, Desa Hambalang,


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News