Salahkan Promotor, Belanda Minta Maaf
Jumat, 07 Juni 2013 – 15:49 WIB
JAKARTA - Kegagalan Timnas Indonesia mengenakan jersey Merah-Putih ditanggapi oleh Presiden Federasi Sepakbola Belanda (KNVB), Michael van Praag. Menurutnya, Timnas Belanda menggunakan jersey orange hanya untuk menjalankan kesepekatan dengan promotor Nine Sport. "Bukan maksud kami menghina Indonesia. Tapi promotor telah melakukan kesepakatan dan kami hanya menyetujui," tambahnya.
"Kami hanya menjalankan kesepakatan yang telah disampaikan promotor untuk mengenakan jersey oranye," ujar Van Praag di Kantor PSSI Senayan, Jakarta, Jumat (7/6).
Baca Juga:
Ia menyebutkan, Timnas Belanda hanya mambawa satu jersey ke Jakarta, yakni Orange. Hal itu membuat Belanda tidak bisa melakukan perubahan secara cepat.
Baca Juga:
JAKARTA - Kegagalan Timnas Indonesia mengenakan jersey Merah-Putih ditanggapi oleh Presiden Federasi Sepakbola Belanda (KNVB), Michael van Praag.
BERITA TERKAIT
- Daftar 20 Tim Grand Finale Meet The World With SKF Road to Gothia Cup 2025
- British School Jakarta dan SDN Pondok Jagung 02 Tumbangkan Juara
- Klasemen Akhir MotoGP 2024 dan Rapor Martin si Juara Dunia
- Pertamina Eco RunFest 2024 Siap Digelar, Ini Jadwal Pengambilan Race Pack Collection
- Race MotoGP Barcelona: Pecco Bilang Ada 8 Pembalap akan Menghalangi Martin
- Sembilan Inorga Ramaikan Jakarta Sport Festival 2024