Salak Pondoh Yogyakarta Tembus Sampai Kamboja
Sabtu, 09 Oktober 2021 – 08:30 WIB
Heryono mengatakan pelepasan ekspor salak pondoh merupakan bentuk komitmen Kemendag dalam mendukung para pelaku usaha untuk melakukan ekspor.
"Hal tersebut tentu akan mendorong peningkatan kontribusi ekspor UKM terhadap nilai total ekspor nasional," ujar Heryono. (mcr9/jpnn)
Kemendag melalui Balai Besar PPEI dan PT Serena Sejahtera melepas ekspor produk salak pondoh ke pasar Kamboja.
Redaktur : Adek
Reporter : Dea Hardianingsih
BERITA TERKAIT
- Buka Peluang Pasar UMKM ke Luar Negeri, Bea Cukai Tingkatkan Sinergi Antarinstansi
- Kisah Sukses Nasabah PNM Mekaar, Ekspor Olahan Sisik Ikan ke Berbagai Benua
- Kanwil Bea Cukai Banten Terbitkan Izin Fasilitas KITE untuk PT Polyplex Films Indonesia
- Ini Cara Bea Cukai Dorong UMKM Naik Kelas di Pasuruan, Tanjungpinang, dan Jambi
- Harga Minyak Goreng Meroket, Kemendag Akui Ada Kenaikan
- Pemkot Tangsel jadi Daerah Paling Tertib Ukur versi Kemendag RI