Selawat Menggema di Aksi 9 Januari, Guru Lulus PG Tanpa Formasi PPPK Menitikkan Air Mata
![Selawat Menggema di Aksi 9 Januari, Guru Lulus PG Tanpa Formasi PPPK Menitikkan Air Mata](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/normal/2023/01/09/para-guru-lulus-pg-tanpa-formasi-pppk-menuntut-diangkat-di-p-juby.jpg)
jpnn.com, JAKARTA - Para guru lulus passing grade (PG), hasil seleksi pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK) tahap 1 dan 2 gencar menuntut statusnya.
Mereka meminta pemerintah memprioritaskan 193.954 guru lulus PG seleksi PPPK 2021 diangkat menjadi aparatur sipil negara (ASN) tahun ini juga.
Di Kabupaten Lampung Selatan (Lamsel), para guru lulus PG yang tidak mendapatkan formasi PPPK 2022 terus berjuang.
Mereka beberapa kali melakukan aksi demo dan hari ini (9/1) para guru tersebut kembali turun ke jalan.
Dalam video yang dibagikan Koordinator wilayah (Korwil) Guru Lulus Passing Grade Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (GLPGPPPK) Lamsel Fulkan Gaviri, terpantau aksi demo berjalan tertib.
Para guru P1 atau prioritas satu yang mengenakan seragam putih hitam itu tampak melakukan long march ke kantor bupati Lamsel dan DPRD.
Begitu sampai lokasi sudah banyak aparat yang berjaga-jaga.
Dari atas mobil komando, selawat menggema membuat bulu kuduk berdiri.
Selawat menggema di aksi 9 Januari, guru lulus PG tanpa formasi PPPK menitikkan air mata
- Instruksi KemenPAN-RB Diabaikan Panselda, Honorer TMS PPPK Tahap 2 Minta Solusi
- Akmal Malik Terus Mengupayakan Semua Guru Honorer di Kaltim jadi ASN
- 5 Berita Terpopuler: Pengangkatan Honorer Bertahap 5 Tahun, BKN Minta Semua Bergerak, PPPK Tolong Kembalikan ke Sekolah Asal
- Perangkat Desa Lulus PPPK, Sekda Yusran: Mereka Harus Memilih Salah Satu
- Andy Mengungkap Jumlah Honorer Terkena PHK, Ya Ampun
- 64 Orang Lulus PPPK 2024 Diminta Mengundurkan Diri, Pilih Salah Satu