Saleh Bicara Sistem Pemilu Proporsional Terbuka, Hakim MK Perlu Pertimbangkan Ini
Rabu, 11 Januari 2023 – 20:49 WIB
"Para hakim MK tentu sudah membacanya. Mereka diyakini tahu argumen-argumen yang disampaikan. Dan tentunya, pertimbangan moral dan akal dinilai lebih tepat untuk menerapkan sistem terbuka," tutur Saleh Daulay.
Mantan ketua umum PP Pemuda Muhammadiyah tersebut mengingatkan bahwa demokrasi itu arahnya adalah partisipasi, kesetaraan, dan keadilan.
"Hanya dalam sistem proporsional terbuka arah itu bisa diwujudkan. Terbukti, selama ini masyarakat selalu merasa ikut berpesta dalam tiap pemilu yang dilaksanakan," kata Saleh Daulay.(fat/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Ketua Fraksi PAN DPR RI Saleh Daulay mendorong hakim MK mempertimbangkan ini sebelum memutuskan uji materi UU Pemilu terkait sistem proporsional terbuka.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Komisi XI DPR RI Desak Apple Bertanggung Jawab Atas Ketimpangan Pendapatan dan Investasi di Indonesia
- Problematika Penanganan Perkara Judi Online
- DPR Dukung Penuh Menko Polkam Menindak Semua Pelaku Judi Online
- Pimpinan DPR Mendukung Rencana Sekolah Negeri-Swasta Gratis di Jakarta
- Kunjungi Jokowi di Solo, Zulhas Minta Perlindungan Politik?
- Bawaslu dan CNE Timor Leste Teken Perjanjian Kerja Sama, Ini Harapan Sekjen Ichsan Fuady