Salju Turun di Tasmania Setelah Rekor Oktober Paling Hangat
Jumat, 03 November 2017 – 10:00 WIB

Salju Turun di Tasmania Setelah Rekor Oktober Paling Hangat
Seperti orang Tasmania sering bilang, kalau Anda tidak suka cuacanya kembali dalam lima menit lagi.
Daerah empat musim di Australia mulai menghangat di bulan November. Tapi di Tasmania terjadi hal tak biasa. Setelah mengalami rekor bulan Oktober paling hangat, salju kembali ke negara bagian itu.
Dan akan turun lebih banyak lagi.
Salju turun 600 meter di selatan dan 900 meter di utara dalam semalam.

Supplied: Great Lake Hotel
Rachel McInerney dari Biro Cuaca mengatakan orang Tasmania seharusnya mengalami cuaca berubah secara drastis sepanjang hari.
Baca Juga:
Cuaca hangat dominan di Tasmania pada Oktober, kontras dengan September yang dingin.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 'Selama Ini Ternyata Saya Dibohongi': Kerugian Konsumen dalam Dugaan Korupsi BBM
- Keberadaan Seorang Warga Indonesia di Tasmania Sempat Dikhawatirkan
- Dunia Hari Ini: Angin Kencang Mulai Menghantam Pesisir Timur Australia
- Warga Indonesia Dilaporkan Hilang di Tasmania Setelah Putus Kontak dengan Keluarga
- Hal yang Perlu Disiapkan untuk Hadapi Cuaca Buruk, Seperti Siklon Alfred
- Dunia Hari Ini: Bom Bunuh Diri di Pakistan Menewaskan 18 Orang