Sama-sama Akan Main Terbuka
Sabtu, 26 Maret 2011 – 10:55 WIB

Sama-sama Akan Main Terbuka
"Kalau bermain terbuka sangat positif. Dengan menyerang terus, berarti terbuka peluang pemain lawan melanggar striker kami di kotak penalti. Makanya, algojo khusus sudah disiapkan," katanya. Asisten pelatih Jakarta 1928 FC, Arianto, juga mengisyaratkan tim asuhannya akan bermain terbuka. Menurutnya, para pemain The Jakarta Tigers sudah diinstruksikan bermain menyerang, meskipun itu di kandang lawan.
Baca Juga:
"Yah, kita akan bermain terbuka supaya permainan enak ditonton. Kita akan bermain baik dan tidak akan menerapkan permainan negatif. Kami ingin mencuri poin di partai away ini," tandasnya. (ram-die)
SAMA-sama menelan kekalahan dalam pertandingan terakhirnya, membuat PSM Makassar dan Jakarta 1928 FC mengincar kemenangan dalam laga yang digelar
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Heri TMJ Juara Batulicin Open 2025, Raih Hadiah Biliar Terbesar di Indonesia
- Kelsey Robinson Masih Belum Bisa Bawa Electric PLN Raih Kemenangan
- Popsivo Polwan Menang, Cek Klasemen Final Four Proliga 2025
- Debut Manis HydroPlus Strikers & MilkLife Shakers Raih Runner-up di JSSL Singapore 7’s 2025
- Legenda Basket Indonesia Saling Sikut Menjelang IBL All Star 2025
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United