Sambangi Desa Hutumuri, Kaesang Diberi Gelar Ayah Angkat
Rabu, 27 Desember 2023 – 12:27 WIB
Menurutnya, hal itu menjadi tanggung jawab baru untuk menjaga negeri Hutumuri agar lebih sejahtera.
"Sekarang kami punya tanggung jawab yang lebih. Salah satunya bertanggung jawab untuk negeri Hutumuri agar lebih sejahtera khususnya untuk warga di sini," pungkasnya. (dil/jpnn)
Agus berharap, Kaesang dapat terus ingat dengan masyarakat di Desa Hutamuri dan dapat menjadi bapak yang selalu ingat dengan anaknya
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
BERITA TERKAIT
- Lewat Kampanye Ini, Prestine8.6+ Ajak Masyarakat Memulai Gaya Hidup Sehat
- PSI: Publikasi OCCRP soal Jokowi Adalah Suara Barisan Sakit Hati
- Kapolsek Dicopot setelah Viral 3 Oknum Polisi Aniaya Warga
- Mantan Pegawai: Jangan Cuma Hasto, KPK juga Harus Proses Keluarga Jokowi
- Polda Maluku Tarik Seluruh Senjata Api Personel, Lalu Disimpan di Gudang Logistik
- Jubir PSI: PDIP Pengusul PPN 12%, Sekarang Mau Jadi Pahlawan Kesiangan