Sambangi Uskup Malang, KND Membahas Pemenuhan Hak Penyandang Disabilitas

Mgr. Henricus menegaskan Gereja Katolik menjadi bagian dari warga masayarakat sangat menghormati dan menghargai hak semua orang dan tidak bisa diragukan.
“Gereja Katolik memberikan kesempatan kepada penyandang disabilitas untuk berkembang," kata Uskup Henricus.
Demikian juga soal stigma, lanjutnya, harus menjadi perhatian bersama untuk menghilangkan stigma di kalangan warga masyarakat.
Mgr Henricus kembali menegaskan Gereja Katolik berkomitmen dan sangat terbuka dalam mengampanyakan terkait pemenuhan hak penyandang disabilitas.
"Dalam praktiknya, Gereja Katolik sudah sangat memperhatikan aksesibilitas bagi penyandnag disabilitas secara sarana dan prasarana di keuskupan dan sangat terbuka bagi penyandang disabilitas untuk berpartisipasi dalam melaksanakan ibadah,” ujar Mgr Henricus.(fri/jpnn)
Komnas Disabilitas terus berkolaborasi dengan institusi agama melakukan edukasi kepada para umat dalam pemenuhan hak-hak penyandang disabilitas.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
- Pertamina Hulu Energi Wujudkan Asa dan Mimpi Sahabat Istimewa Lewat 13 Program Ini
- Waka MPR Dukung Keterlibatan Aktif Penyandang Disabilitas dalam Pembangunan Ditingkatkan
- Pesantren Jalan Cahaya Hadirkan Dakwah Inklusif bagi Penyandang Disabilitas
- UMK Academy Pertamina Bawa Mandiri Craft yang Sempat Terpuruk Bangkit Lagi
- Makin Inklusif, BRT Trans Semarang Berkomitmen Perkuat Layanan Disabilitas
- Berkat Program Speling, Banyak Penyakit Terdeteksi Secara Dini