Sambas Siapkan 18 Ribu Hektar Lahan Tebu
Program Swasembada Gula 2014
Rabu, 17 Februari 2010 – 11:34 WIB
Sambas Siapkan 18 Ribu Hektar Lahan Tebu
PONTIANAK- Kepala Dinas Perkebunan Provinsi Kalbar Idwar Hanis mengatakan Kalbar siap mengembangkan perkebunan tebu dalam mendukung program pemerintah mewujudkan swasembada gula di tahun 2014 mendatang. Menurut Idwar, Kabupaten Sambas dipilih untuk pengembangan budidaya tebu sesuai rekomendasi dari Pusat Penelitian Pengembangan Gula Indonesia.
"Sat ini disiapkan 18 ribu hektar lahan untuk pengembangan perkebunan tebu. Lokasi perkebunan itu berada di empat kecamatan di Kabupaten Sambas," Idwar hanis.
Baca Juga:
Rencananya, pengembangan perkebunan tersebut dilakukan investor swasta lokal dengan sistem kemitraan dengan masyarakat setempat. Di samping membangun perkebunan juga akan didirikan pabrik gula.
Baca Juga:
PONTIANAK- Kepala Dinas Perkebunan Provinsi Kalbar Idwar Hanis mengatakan Kalbar siap mengembangkan perkebunan tebu dalam mendukung program pemerintah
BERITA TERKAIT
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi