Sambut HANI, BNN Ajak Semua Pihak Kompak Perangi Narkoba

Sambut HANI, BNN Ajak Semua Pihak Kompak Perangi Narkoba
Irjen Heru Winarko. Foto: RAKA DENNY/JAWAPOS

Ada pula booth yang bakal menarik masyarakat. Panitia menyediakan booth khusus bagi masyarakat untuk bisa berswafoto atau selfie sebagai bentuk dukungan perang terhadap penyalahgunaan narkoba.(ara/jpnn)


Merujuk pada hasil riset BNN bersama Puslitkes UI pada 2017, angka prevalensi pengguna narkoba mencapai 1,77 persen atau antara 3 juta hingga 3,7 juta.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News