Sambut Iduladha, BRI Insurance Serahkan 2 Sapi Kurban

Sambut Iduladha, BRI Insurance Serahkan 2 Sapi Kurban
BRI Insurance menyambut Iduladha 1445 H dengan menyerahkan 2 sapi kurban. Foto: BRINS

"Saya mewakili rekan kerja yang lainnya sangat berterima kasih dan merasa beruntung karena nama kami dicantumkan pada kegiatan kurban tahun ini," ungkap Hendra. (jlo/jpnn)

Simak! Video Pilihan Redaksi:

BRI Insurance menyambut Iduladha 1445 H dengan menyerahkan 2 sapi kurban dalam kegiatan CSR.


Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News