Sambut Imlek, Ini Pesan Bu Mega untuk Warga Tionghoa
Senin, 08 Februari 2016 – 18:03 WIB

Megawati Soekarnoputri. Foto: JPNN
Menurutnya, imlek tahun ini yang memasuki tahun monyet api menjadi simbol untuk melahirkan berbagai pemikiran yang memuat solusi sekaligus memacu semangat kerja.
“Ini sejalan dengan tahun 2016 sebagai tahun monyet api. Kecerdikan, kelincahan, semangat, dan api perjuangan yang disimbolkan dengan monyet api tersebut diharapkan mampu menjadi inspirasi dalam mengatasi berbagai persoalan bangsa ini,” ujar Hasto seraya menyampaikan salam dari Megawati kepada seluruh rakyat Indonesia yang merayakan imlek. (ara/jpnn)
JAKARTA - Warga Tionghoa di Indonesia sejak era Presiden Abdurrahman Wahid pada tahun 2000 secara terbuka merayakan imlek atau tahun baru penanggalan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gaji sebagai Honorer Langsung Dihentikan, tetapi Bikin Senang
- Kasus Viral Ini Harus jadi Pelajaran Seluruh PPPK, Jangan Main-main
- Sidang Dakwaan Mbak Ita, Jaksa KPK Soroti Peran Suaminya sebagai Perantara
- Penyebab Utama Kartu Tes PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Jangan Panik ya
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah