Sambut Mobil Listrik, PLN Siapkan SPLU

Sambut Mobil Listrik, PLN Siapkan SPLU
Mobil listrik ITS Lowo Ireng Supercar. Foto: Frizal/Jawa Pos/JPNN

Dia mencontohkan, bila kendraan listrik akan digunakan dalam rute Samarinda-Balikpapan, harus ada SPLU di tengah-tengah perjalanan itu.

Dia mengaku belum mengetahui di mana saja titik SPLU yang akan dibangun se-Kaltim.

Namun, yang pasti, di Balikpapan sudah ada sejak Agustus lalu. Yakni, di dekat Asrama Haji Balikpapan.

Menurut dia, setiap daerah di Kaltim ada jatahnya. Bergantung hasil survei berapa kebutuhan yang perlu dipasang di daerah itu.

“Semisal di alun-alun. Banyak pedagang yang tak punya sambungan listrik,” kata dia. (hdd/lhl/k15)


Perusahaan Listrik Negara (PLN) menyambut rencana pemerintah mengembangkan mobil listrik dengan menyediakan stasiun penyedia listrik umum (SPLU).


Redaktur & Reporter : Ragil

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News