Sambut Nataru, Angkasa Pura I Siapkan 3.700 Personel
Sabtu, 22 Desember 2018 – 04:51 WIB

Bandara Ngurah Rai di Bali yang dikelola PT Angkasa Pura I. Foto: Radar Bali
Tidak hanya memastikan kesiapan dari aspek fasilitas dan pelayanan, Angkasa Pura I juga memfokuskan diri pada peningkatan keselamatan dan keamanan penerbangan, serta antisipasi penanganan bencana alam yang mungkin terjadi saat peak season seperti ini.
"Seluruh bandara Angkasa Pura I sudah memiliki Standard Operating Procedure (SOP) Airport Disaster Management System, yaitu panduan penanganan operasional bandara dalam kondisi emergency, khususnya bencana alam," jelas Faik.(chi/jpnn)
Angkasa Pura I juga menghadirkan pelayanan extra selama Nataru yang dapat dinikmati oleh calon penumpang peawat udara.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- PELNI Layani 551.383 Penumpang Selama Libur Nataru, 5 Pelabuhan ini jadi Tujuan Favorit
- Pertamina Sukses Menjaga Pasokan Energi Nasional Selama Periode Natal dan Tahun Baru
- Melebihi Target, Bandara Kualanamu Layani 468.967 Penumpang Selama Nataru
- Kompolnas Apresiasi Kerja Keras Polri Amankan Natal dan Tahun Baru
- 800 Ribu Kendaraan Masuk ke Jawa Barat Selama Libur Nataru 2025
- Libur Natal & Tahun Baru, 784 Ribu Wisawatan Mendatangi Kawasan Wisata Puncak