Sambut New Normal, Rupiah Makin Pede Pukul Mundur Dolar AS

Sambut New Normal, Rupiah Makin Pede Pukul Mundur Dolar AS
Uang Rupiah. Foto: JPNN

Ariston memperkirakan rupiah hari ini akan berpotensi menguat ke kisaran Rp 14.650 per dolar AS dan resisten Rp 14.850 per dolar AS.

Pada Selasa (26/5) rupiah ditutup menguat 45 poin atau 0,31 persen menjadi Rp 14.755 per dolar AS dari sebelumnya Rp 14.710 per dolar AS. (antara/jpnn)

Rencana pelonggaran PSBB dan skenario New Normal, cukup efektif memberikan stimulus positif kepada pasar terhadap nilai tukar rupiah dalam memukul mundur dolar AS.


Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News