Sambut Tahun Baru Hijriah, KSAL Ajak Prajurit dan PNS TNI AL Berintrospeksi
Selasa, 08 Agustus 2023 – 10:26 WIB

KSAL Laksamana TNI Muhammad Ali dalam sambutannya di hadapan para prajurit dan PNS TNI AL jajaran Mabesal pada acara Peringatan Tahun Baru Islam 1445 H/2023 M di Gedung Auditorium Denma Mabesal, Cilangkap, Jakarta Timur, Senin (7/8). Foto: Dispenal
Pada bulan ini, menandai peristiwa sejarah hijrahnya Nabi Muhammad SAW dari kota Makkah ke Madinah.
Hijrah yang dapat dilakukan oleh para personel TNI AL pada saat ini yaitu hijrah ke arah yang lebih baik dalam segala hal.
“Meninggalkan yang dilarang dan menjalankan yang diperintahkan Allah SWT untuk berbakti dan berkontribusi pada pembangunan dan kejayaan Indonesia,” ujar KSAL.(fri/jpnn)
KSAL Laksamana TNI Muhammad Ali mengajak para prajurit dan Pegawai Negeri Sipil TNI AL di jajaran Mabesal untuk menyambut Tahun Baru Hijriah.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- TNI AL Menggagalkan Penyelundupan 7 Calon PMI Ilegal ke Malaysia
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Usut Kasus Korupsi di Kemenhan, KPK Panggil eks Direktur DKB
- Ketahuilah, Ada Syarat Baru Perpanjangan Kontrak PPPK
- Ini Kata Laksma Wira soal Oknum TNI AL Bunuh Juwita
- Kepala BKN: Terima Kasih PNS dan PPPK Nakes, Dishub, Lapas