Sampah Bakal Dikelola Jadi Energi Listrik
Kamis, 23 Mei 2013 – 09:34 WIB

Sampah Bakal Dikelola Jadi Energi Listrik
Ketua Komisi C DPRD, Deden Irwan menyatakan, bahwa permasalahan sampah menggunung sudah menjadi permasalahan klasik sejak dulu. Karena menurutnya, sampai saat ini dinas terkait masih kekurangan armada pengangkut sampai dengan sumber daya manusia untuk mengangkut sampah. "Saya pikir permasalahan sampah juga bukan permasalahan yang biasa. Karena ini menyangkut keindahan tata ruang kota kita dimata kabupaten lain," tandasnya.(adk/lsm)
Baca Juga:
KARAWANG-Kepala Bagian Pengendalian Program, Bharoto Indriyatmo mengatakan, untuk kedepan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Karawang berencana akan mengelola
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia