Sampah Bertebaran, Batam Terancam Gagal Lagi Raih Adipura
Jumat, 21 September 2012 – 01:03 WIB

Sampah Bertebaran, Batam Terancam Gagal Lagi Raih Adipura
Sementara Armada yaang digunakan untuk mengangkut sampah tersebut hanya sebanyak 85 unit yang beroperasi setiap harinya. "Volume sampah setiap harinya yang berhasil diangkat sifatnya fluktuatif tapi maksimal itu paling 720 ton per hari,"kata Jamil, Kabid Kebersihan Dinas Kebersihan dan Pertamanan Kota Batam.
Sementara armada yang beroperasi untuk mengangkut sampah tersebut berjumlah 85 unit. Jika dikalkulasikan maka satu armada hanya mengangkut sekitar 8,4 ton sampah setiap harinya.
Banyaknya tumpukan sampah di sejumlah perumahan di Batam dikarenakan akses masuk ke perumahan tersebut sangat susah untuk dimasuki armada pengangkut sampah. Meski demikian Pemerintah Pemko Batam melalui Dinas Kebersihan dan Pertamanan akan melakukan pengangkutan sampah secara optimal.(ian/jpnn)
BATAM - Kota Batam dalam beberapa tahun terakhir gagal meraih Adipura karena Batam tidak pernah lepas dengan masalah persampahan di Batam. Hingga
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki