Samsudin Pergi Rabu Malam, Pulang Kamis Dini Hari, Tak Disangka, Oh Istrinya...
Minggu, 07 Februari 2021 – 06:22 WIB

Polisi menyelidiki kasus istri membakar suaminya sendiri. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com
Saat korban tidur, pelaku menyiramnya dengan bensin dan langsung membakar korban.
Pelaku pun langsung melarikan diri, sementara korban mengerang kesakitan sambil berteriak minta tolong hingga terdengar oleh para tetangganya.
Tetangga yang mendengar, langsung mendatangi rumah korban dan mendapati korban penuh luka bakar. Selanjutnya, korban langsung dibawa ke Rumah Sakit Fatmawati. (cr1/jpnn)
Usai cekcek, Samsudin langsung pergi dan baru pulang ke rumahnya sehari kemudian, dan terjadi hal yang tidak terduga.
Redaktur : Soetomo
Reporter : Dean Pahrevi
BERITA TERKAIT
- Satu Keluarga Tewas, Ada yang Tergantung, Warga Tangsel Gempa
- Aviary Park Indonesia, Taman Burung Bertaraf Internasional dengan 5 Ekosistem Unik
- Pemkot Tangsel Pastikan Pembangunan SDN Ciputat 01 Sesuai Target
- Tingkatkan Penerangan Jalan Umum, Pemkot Tangsel Perbaiki 4.738 Lampu PJU
- Geram, Sahroni Minta Pelaku Pelecehan Seksual pada Anak Di Ciputat Dijerat Pasal Berlapis
- Cinta Laura Ungkap Tantangan Main Serial Bareng Pacar