Samsung Galaxy A23 5G Resmi Melantai Indonesia, Ini Spesifikasi dan Harganya
Kamis, 15 September 2022 – 22:15 WIB
Selain itu, ruang penyimpanan yang tak cepat habis pun bisa didapatkan berkat memori internal 128GB dan memori eksternal hingga 1TB.
Galaxy A23 5G dibekali baterai besar 5.000mAh, serta Adaptive Power Saving yang bikin konsumsi baterai jadi lebih hemat, dan opsi pengisian daya 25W Fast Charging.
Galaxy A23 5G tersedia dengan pilihan warna Black, Light Blue, dan Orange.
Perangkat juga disertai dengan travel adapter 15W yang tersedia langsung saat pembelian.
Gawai bisa didapatkan secara langsung di toko daring dan gerai fisik terdekat mulai 23 September 2022. (Antara/jpnn)
Samsung menambah produk terbaru dengan meluncurkan Galaxy A23 5G di Indonesia. Cek nih harganya.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Claudia Didi Berbagi Cara Visual Storytelling Pakai AI di Galaxy Z Flip6
- Keunggulan Flex Mode yang Bisa Didapat pada Galaxy Z Fold6
- Demi Performa Gaming Solid, Galaxy S24 FE Hadirkan Fitur Ini
- Samsung Brand Day 2024 Hadirkan Beragam Promo Menarik, Buruan Diborong!
- Ini Alasan Vidi Aldiano Hingga Pevita Pearce Kepincut Galaxy Z Flip6
- Punya Fitur Ini, Galaxy Z Fold6 Tingkatkan Produktivitas Pengguna