Samsung Galaxy A33 Hadir dengan Spesifikasi Lengkap, Cek Harganya
Pengguna juga dapat memperluas RAM sementara hingga 8 GB dari memori internal dan memperluas penyimpanan menggunakan kartu microSD hingga 1 TB.
Ponsel itu memiliki baterai besar berkapasitas 5.000 mAh dengan teknologi fast charging 25 Watt.
Menurut MX Product Marketing Senior Manager Samsung Electronics Indonesia Ricky Bunardi, baterai Galaxy A33 bisa diisi ulang hingga 50 persen dalam jangka waktu 30 menit.
Kamera
Ponsel ini dibekali empat kamera belakang, meliputi kamera utama 48 MP (f/1.8, OIS), kamera ultra-wide 8 MP f/2.2, kamera depth 2 MP (f/2.4), dan kamera makro 5 MP (f/2.4).
Salah satu yang menarik, smartphone ini dilengkapi dengan Optical Image Stabilization (OIS), yaitu fitur yang memungkinkan pengguna merekam video dengan efek guncangan yang minim.
Harga
Para pecinta Samsung bisa mengorder Galaxy A33 pada 4-6 April 2022.
Samsung Indonesia resmi meluncurkan Galaxy A33 dengan spesifikasi yang spektakuler dan lengkap.
- Keunggulan Flex Mode yang Bisa Didapat pada Galaxy Z Fold6
- Cicin Pintar Galaxy Ring Hadir di Indonesia, Bisa Monitor Kesehatan, Ini Harganya
- Hadirkan Fitur Ini, Galaxy S24 FE Bikin Belajar Lebih Mudah
- Demi Performa Gaming Solid, Galaxy S24 FE Hadirkan Fitur Ini
- Detik Terakhir
- 3 Ide Konten Unik yang Bisa Dibuat Pakai Galaxy Z Flip6