Samsung Galaxy A72 Meluncur di Indonesia, Ini Harga dan Spesifikasinya
Kamis, 18 Maret 2021 – 10:13 WIB

Samsung Galaxy A72. Foto: Samsung
Untuk mendukung kinerjanya, Galaxy A72 disokong dengan chipset Snapdragon 720G yang dipadu RAM 8G dan memori internal 126GB dan 256GB.
Memori internal itu dapat bisa diperluas hingga 1TB menggunakan microSD card.
Tidak hanya itu, perangkat itu juga didukung fitur mumpuni seperti fingerprint scanner dan diklaim tahan terhadap air sedalam 1 meter dan debu IP67.
Galaxy A72 didukung baterai berkapasitas 5.000mAh.
Soal harga, Galaxy A72 ditawarkan dengan banderol Rp 6 juta untuk tipe RAM 8GB dan memori internal 128GB, sedangkan versi RAM 8GB dan memori internal 256GB dijual Rp 6,4 juta. (ddy/jpnn)
Bersamaan dengan kehadiran Galaxy A52, Samsung juga meluncurkan Galaxy A72 untuk pasar di Indonesia, Rabu (17/3).
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Mohon Maaf, Samsung Tidak Akan Rilis Ponsel Lipat Ini di Pasar Global
- Lebih 3 Dekade di Indonesia, Samsung Terus Berinovasi
- Samsung Mulai Kembangkan HP Lipat dengan Harga Terjangkau
- Telkomsel Rilis Paket BundlingMax untuk Samsung Galaxy S25 Series, Banyak Bonusnya
- Resmi Meluncur, Samsung Galaxy S25 Series Dibekali Fitur Canggih
- Kinerja Penjualan Smartphone Apple dan Samsung Tertekan Oleh Merek Tiongkok