Samsung Galaxy Fit3 Resmi Meluncur, Punya Desain Baru, Sebegini Harganya
Selasa, 27 Februari 2024 – 00:10 WIB

Samsung kembali menambah jajaran perangkat barunya dengan meluncurkan Galaxy Fit3 di Indonesia, Senin (26/2/2024). Foto: Antara
Samsung Galaxy Fit3 hadir dengan memori 16 MB + 256 MB dan tersedia dalam warna Grey Silver dan Pink Gold.
"Samsung telah berkomitmen untuk menyediakan alat monitor kesehatan canggih kepada pengguna untuk mendampingi dalam perjalanan mencapai gaya hidup sehat mereka,” ujar Annisa. (Antara/jpnn)
Samsung kembali menambah jajaran perangkat barunya dengan meluncurkan Galaxy Fit3 di Indonesia, Senin (26/2/2024). Cek harganya di sini.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Mohon Maaf, Samsung Tidak Akan Rilis Ponsel Lipat Ini di Pasar Global
- Lebih 3 Dekade di Indonesia, Samsung Terus Berinovasi
- Samsung Mulai Kembangkan HP Lipat dengan Harga Terjangkau
- Telkomsel Rilis Paket BundlingMax untuk Samsung Galaxy S25 Series, Banyak Bonusnya
- Resmi Meluncur, Samsung Galaxy S25 Series Dibekali Fitur Canggih
- Kinerja Penjualan Smartphone Apple dan Samsung Tertekan Oleh Merek Tiongkok