Samsung Galaxy Z Fold 3 dan Flip 3 Resmi Melantai di Indonesia, Ini Perbedaannya
Kamis, 09 September 2021 – 23:45 WIB

Peluncuran Samsung Galaxy Z Fold 3 dan Flip 3 di Indonesia. Foto: Samsung
Samsung juga membekali Galaxy Z Flip 3 dengan baterai ganda, tetapi kapasitasnya lebih kecil dibandingkan Galaxy Z Fold 3, yaitu 3.300mAh.
Otaknya milik Qualcomm, Snapdragon 888, dengan RAM 8GB dan pilihan kapasitas internal 128GB dan 256GB.
Galaxy Z Flip 3 dijual seharga Rp14.999.000 (8GB+128GB) dan Rp15.999.000 (8GB+256GB). (rdo/jpnn)
Samsung Electronics Indonesia resmi merilis ponsel flagship mereka, yakni Galaxy Z Fold 3 dan Galaxy Z Flip 3.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Mohon Maaf, Samsung Tidak Akan Rilis Ponsel Lipat Ini di Pasar Global
- Lebih 3 Dekade di Indonesia, Samsung Terus Berinovasi
- Samsung Mulai Kembangkan HP Lipat dengan Harga Terjangkau
- Telkomsel Rilis Paket BundlingMax untuk Samsung Galaxy S25 Series, Banyak Bonusnya
- Resmi Meluncur, Samsung Galaxy S25 Series Dibekali Fitur Canggih
- Kinerja Penjualan Smartphone Apple dan Samsung Tertekan Oleh Merek Tiongkok