Samsung Luncurkan Aplikasi Informasi Covid-19 di Indonesia
Senin, 26 Oktober 2020 – 15:21 WIB
Bagi Anda yang tertarik untuk menggunakan aplikasi tersebut berikut cara untuk mengunduhnya.
1. Buka Play Store atau Galaxy Store dan cari “Samsung C-Safe”
2. Unduh aplikasi Samsung C-Safe
3. Aplikasi siap digunakan
Lewat aplikasi ini, pengguna akan untuk rutin mencuci tangan karena aplikasi ini sudah terintegrasi dengan aplikasi Wash Hand.
Pengguna juga dapat memilih berbagai program training olahraga melalui aplikasi Samsung Health yang juga terintegrasi dengan aplikasi Samsung C-Safe. (ddy/jpnn)
Samsung Indonesia baru saja meluncurkan aplikasi baru bernama Samsung C-Safe, sebuah aplikasi yang membantu masyarakat mengetahui perkembangan terbaru pandemi.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Keunggulan Flex Mode yang Bisa Didapat pada Galaxy Z Fold6
- Cicin Pintar Galaxy Ring Hadir di Indonesia, Bisa Monitor Kesehatan, Ini Harganya
- Hadirkan Fitur Ini, Galaxy S24 FE Bikin Belajar Lebih Mudah
- Demi Performa Gaming Solid, Galaxy S24 FE Hadirkan Fitur Ini
- 3 Ide Konten Unik yang Bisa Dibuat Pakai Galaxy Z Flip6
- Resmi Meluncur, Samsung Galaxy A06 Dilengkapi Fitur HP Flagship